• Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Tentang Kami
Selasa, 31 Januari 2023
pranala.co
No Result
View All Result
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom
No Result
View All Result
pranala.co
No Result
View All Result
Home Samarinda

ABK yang Hilang Terseret Arus di Hulu Mahakam Ditemukan Tewas

Editor Suriadi Said
18 September 2022 | 12:03
Reading Time: 2 mins read
0
ABK yang Hilang Terseret Arus di Hulu Mahakam Ditemukan Tewas

Tim SAR saat mengevakuasi jasad ABK KM Balareq Jaya yang sempat hilang tenggelam terseret arus di perairan hulu Sungai Mahakam Riam Panjang di Long Pahangai, Kabupaten Mahakam Ulu. Foto : Basarnas Kaltim.

Bagikan di FacebookBagikan di Twitter

pranala.co – Tim SAR menemukan korban kecelakaan air dari KM Balareq Jaya yang sebelumnya mengalami karam di kawasan perairan hulu Sungai Mahakam, Riam Panjang di Long Pahangai, Kabupaten Mahulu.

Korban bernama Sabran yang merupakan anak buah kapal (ABK) dari KM Balareq Jaya itu sempat hilang tenggelam akibat terjatuh saat kapalnya karam, Kamis (15/9/2022) lalu.

PILIHAN REDAKSI

Preman Berkedok Pengamen di Kawasan Tepian Mahakam Meresahkan

Jasad Satu Pemancing Tak Ditemukan hingga Hari Ketujuh, Tim Gabungan Setop Pencarian

Pencarian Satu Pemancing yang Belum Ditemukan Dilanjutkan hingga Hari Ketujuh

Tim SAR menemukan korban dalam kondisi meninggal dunia setelah sempat terseret arus derasnya hulu Sungai Mahakam itu. Korban ditemukan mengambang tidak jauh dari lokasi kejadian, Sabtu (17/9/2022) pagi.

Kepala Basarnas Kaltim Melkianus Kotta mengatakan jasad korban akhirnya ditemukan petugas SAR yang melakukan pencarian di hari kedua. Jasad korban ditemukan berjarak 500 meter dari lokasi kejadian karamnya kapal.

“Korban atas nama Sabran sudah ditemukan pada pencarian hari kedua dalam meninggal dunia, sekitar 500 meter dari lokasi kejadian,” ungkap Melkianus melalui keterangan tertulisnya.

Pria yang akrab disapa Melki itu menerangkan setelah dievakuasi jasad korban selanjutnya dibawa petugas ke rumah duka. Dia menyampaikan dengan telah ditemukannya korban, maka operasi pencarian yang telah berlangsung selama dua hari ini dinyatakan ditutup.

“Selanjutnya tim SAR gabungan dikembalikan ke satuannya masing-masing untuk kembali siaga,” ucapnya.

Melki menyampaikan kronologi kecelakaan air itu bermula ketika KM Balareq Jaya yang berangkat dari Kecamatan Long Bagun menuju Kecamatan Long Pahangai, Mahakam Ulu, Rabu (14/9/2022) pagi lalu.

Saat itu kapal berangkat dari Long Bagun pada pukul 06.00 WITA, kemudian sampai di kawasan Muara Nyaan pukul 15.00 WITA. “Saat itu mereka sempat tidak bisa untuk lanjutkan perjalanan karena arus deras,” terangnya.

Akibat ombak dan arus deras yang sedang terjadi di kawasan hulu Sungai Mahakam itu, mereka akhirnya memilih untuk menghentikan perjalanan dan tambat di Muara Nyaan.

“Situasinya saat mereka hendak menuju Long Pahangai terjadi ombak besar dan banyaknya kamparan kayu yang hanyut, kapal akhirnya memilih bermalam di Muara Nyaan,” bebernya.

Keesokan harinya, atau tepatnya Kamis (15/9/2022) pagi, KM Belareq untuk kembali melanjutkan perjalanan menuju Long Pahangai. Namun dalam perjalanan kapal mengalami karam saat melintas di kawasan Riam Panjang.

“Saat kapal karam korban terjatuh dari kapal dan tenggelam terseret arus sungai. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 08.00 WITA. Kejadian tersebut lalu dilaporkan ke tim SAR,” terangnya.

Setelah menerima informasi itu, Basarnas Kaltimsegera mengerahkan satu unit tim SAR untuk melakukan pencarian. Saar pencarian dilakukan, Tim SAR sempat dihadapkan sejumlah kendala.

Medan pencarian korban yang berada di Hulu Sungai Mahakam sangat dikenal dengan arus yang sangat deras. Pencarian pun dilakukan dengan cara penyisiran. Dua hari pencarian dilakukan, korban akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia. (*)

Dapatkan update berita pilihan setiap hari dari pranala.co. Mari bergabung di Grup Telegram “PRANALA.co”, caranya ketuk link https://t.me/pranaladotco , lalu join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Penulis: DH Basuki
ShareTweetSend

BACA JUGA

Kaltim Ikuti Kick Off Vaksinasi PMK Nasional
Samarinda

Kaltim Ikuti Kick Off Vaksinasi PMK Nasional

30 Januari 2023 | 05:53
Pegawai Pegadaian Samarinda Ditetapkan Tersangka Korupsi
Samarinda

Pegawai Pegadaian Samarinda Ditetapkan Tersangka Korupsi

29 Januari 2023 | 05:43
Preman Berkedok Pengamen di Kawasan Tepian Mahakam Meresahkan
Samarinda

Preman Berkedok Pengamen di Kawasan Tepian Mahakam Meresahkan

25 Januari 2023 | 12:44
Polisi Selidiki Longsornya Tambang Batu Bara di Samarinda
Samarinda

Polisi Selidiki Longsornya Tambang Batu Bara di Samarinda

25 Januari 2023 | 00:09
Pembunuh Pedagang Mainan di Petung Diringkus di Samarinda, Dilacak Pakai Gawai Korban Residivis Bobol Rumah Kosong, Uangnya Dipakai Beli Sabu
Samarinda

Pembunuh Pedagang Mainan di Petung Diringkus di Samarinda, Dilacak Pakai Gawai Korban

23 Januari 2023 | 06:18
Proyek Pembangunan Terowongan di Samarinda Dimulai, Ditarget Rampung 2024
Samarinda

Proyek Pembangunan Terowongan di Samarinda Dimulai, Ditarget Rampung 2024

21 Januari 2023 | 00:04
Next Post
Dorong Minat Baca Buku Masyarakat, Lapak Baca Bontang dan Kafe Distrik S Gelar Talk Show Interaktif

Dorong Minat Baca Buku Masyarakat, Lapak Baca Bontang dan Kafe Distrik S Gelar Talk Show Interaktif

Survei KPK: Ongkos Politik Calon Gubernur Tembus Ratusan Miliar Rupiah

Survei KPK: Ongkos Politik Calon Gubernur Tembus Ratusan Miliar Rupiah

Discussion about this post

TRENDING

  • Bontang City FC Bidik Juara di Piala Soeratin U-17

    Bontang City FC Bidik Juara di Piala Soeratin U-17

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Proyek Pembangunan Terowongan di Samarinda Dimulai, Ditarget Rampung 2024

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Dua Pertandingan Belum Terkalahkan, Bontang City FC Puncaki Klasemen

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskes Bontang: Mulai Tahun Ini Vaksinasi Anak Terdata di Aplikasi Peduli Lindungi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Film Jan Dara (2001), Seks dan Prahara Keluarga Kaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Manfaat, Kelebihan, serta Keuntungan KTP Digital.id

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Penyelundupan Orang Utan ke Filipina Digagalkan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cara Membuat Kartu Kuning AK1 di Disnaker Bontang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Surat Alquran untuk Orang yang Sakaratul Maut

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kemenag Rilis 108 Lembaga Pengelola Zakat Ilegal, Berikut Daftar Lengkapnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
pranala.co

Jalan Seruling 4 RT 21 Nomor 74E
Kelurahan Bontang Baru, Kota Bontang
Kalimantan Timur, Indonesia

Telepon : 0817-4720-000
Iklan : pranaladotco@gmail.com

  • NASIONAL
  • KALTIM
  • BALIKPAPAN
  • SAMARINDA
  • BONTANG
  • INTERNASIONAL
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • LEISURE
  • ISLAMPEDIA
  • INFOGRAFIS
  • VIDEO
  • KOLOM

Copyright © 2022 pranala.co. All right reserved.

  • Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom

© 2022 pranala.co.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In