• Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Tentang Kami
Rabu, 1 Februari 2023
pranala.co
No Result
View All Result
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom
No Result
View All Result
pranala.co
No Result
View All Result
Home Nasional

Lima Fakta Ambruknya Plafon Atap Masjid Tanjak Batam yang Baru Diresmikan Dua Bulan

Editor Suriadi Said
9 September 2022 | 01:36
Reading Time: 2 mins read
0
Lima Fakta Ambruknya Plafon Atap Masjid Tanjak Batam yang Baru Diresmikan Dua Bulan

Fakta plafon Masjid Tanjak Batam ambruk (Instagram/masjidtanjak)

Bagikan di FacebookBagikan di Twitter

pranala.co – Plafon atap Masjid Tanjak di kawasan Bandara Hang Nadhiem Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri), ambruk, Kamis (8/9/2022) pagi.

Masjid yang dibangun dengan biaya mencapai Rp39,9 miliar ini baru diresmikan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto sekira dua bulan lalu yakni, 24 Juni 2022.

PILIHAN REDAKSI

Mau Coba Franchise Mixue yang Viral? Ini Biaya yang Paling Murah

Heboh! Pria di Samarinda Rebut Mikrofon Imam Masjid sambil Ngamuk

Bikin Geger, Video Mesum Pasangan Gay Banjarmasin, Pemeran Diduga Mahasiswa

Dari video yang beredar di media sosial, terlihat plafon Masjid Tanwirun Naja itu ambruk saat sedang tidak ada jemaah. Puing-puing dari reruntuhan plafon pun tampak beterbangan.

Kabar rubuhnya plafon Masjid Tanjak pun langsung menjadi sorotan publik. Pasalnya, masjid tersebut ternyata belum lama diresmikan. Berikut beberapa fakta ambruknya plafon Masjid Tanjak Batam.

1. Kronologi kejadian

Menurut Kapolsek Nongsa, Kompol Yudi Arvian menyebutkan, ambruknya plafon Masjid Tanjak terjadi sekitar pukul 07.30 WIB. Saat itu, salah seorang personel Ditpam bernama Slamat Raharjo tengah bertugas menjaga masjid.

Tiba-tiba, terdengar suara retakan plafon Masjid Tanjak, di bagian sebelah kanan mimbar. Tidak berselang lama, plafon pun berjatuhan ambruk.

2. Plafon Masjid Tanjak Batam rapuh diduga karena faktor cuaca

Sebelumnya, Kepala Biro Humas Promosi dan Protokol Badan Pengusaha (BP) Batam, Arastuty Sirait mengatakan, plafon Masjid Tanjak Batam alami kerapuhan akibat hujan yang intensitasnya cukup tinggi beberapa waktu belakangan.

Akibat curah hujan yang tinggi, plafon menjadi lembab hingga akhirnya rapuh dan roboh.

3. Baru diresmikan dua bulan lalu

Ambruknya plafon Masjid Tanjak Batam langsung menjadi sorotan publik, mengingat masjid tersebut baru diresmikan dua bulan lalu. Masjid Tanjak Batam diremsikan pada 24 Juni 2022, oleh Menteri Perekonomian Airlangga Hartato.

4. Pembangunan Masjid Tanjak hampir mencapai Rp40 miliar

Proyek pembangunan Masjid Tanjak Batam mulai dilelang pada 13 November 2020 lalu. Dalam lelang tersebut, PT Nenci Citra Pratama menjadi pemenang tender, mengalahkan 100 lebih peserta lelang.

Dalam lelang tersebut, PT Nenci Citra Pratama menawarkan biaya pembangunan hampir Rp40 miliar, tepatnya Rp39.937.665.520.

5. Masjid Tanjak Batam ditutup sementara

Akibat robohnya plafon, Masjid Tanjak Batam pun untuk sementara ditutup guna dolakukan perbaikan. Menurut Kepala Badang Pengusaha Batam, Muhammad Rudi, pihaknya akan menghubungi kontraktor untuk meminta pertanggungjawaban perbaikan.

Rudi pun menegaskan, pihaknya akan melakukan penyelidikan lebih lanjut untuk memastikan penyebab ambruknya plafon Masjid Tanjak Batam. (*)

Dapatkan update berita pilihan setiap hari dari pranala.co. Mari bergabung di Grup Telegram “PRANALA.co”, caranya ketuk link https://t.me/pranaladotco , lalu join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Sumber: Antara
Penulis: Dias Ramadani
ShareTweetSend

BACA JUGA

Kemenag Rilis 108 Lembaga Pengelola Zakat Ilegal, Berikut Daftar Lengkapnya
Nasional

Kemenag Rilis 108 Lembaga Pengelola Zakat Ilegal, Berikut Daftar Lengkapnya

30 Januari 2023 | 00:19
Penyebar Hoaks Penculikan Anak di Tarakan Diamankan Polisi
Nasional

Penyebar Hoaks Penculikan Anak di Tarakan Diamankan Polisi

29 Januari 2023 | 23:52
Biaya Ibadah Haji 2023 Bakal Naik Rp 30 Juta per Jemaah
Nasional

Biaya Ibadah Haji 2023 Bakal Naik Rp 30 Juta per Jemaah

21 Januari 2023 | 01:38
Daftar Link dan Cara Cek Pengumuman PPPK Tenaga Teknis 2022
Nasional

Daftar Link dan Cara Cek Pengumuman PPPK Tenaga Teknis 2022

12 Januari 2023 | 16:41
Bercanda Pakai Pistol, Oknum Polisi Tembak Mati Sahabatnya
Nasional

Bercanda Pakai Pistol, Oknum Polisi Tembak Mati Sahabatnya

10 Januari 2023 | 06:17
Kuota Haji Indonesia 221.000 Orang, Usia 65 Tahun bisa Berangkat
Nasional

Kuota Haji Indonesia 221.000 Orang, Usia 65 Tahun bisa Berangkat

9 Januari 2023 | 06:32
Next Post
65 Ribu Pekerja Lokal Kaltim Terancam Tak Terserap Proyek IKN

65 Ribu Pekerja Lokal Kaltim Terancam Tak Terserap Proyek IKN

150 Warga Bontang Kuala Terima BLT BBM, Jawiah: Hanya Cukup Seminggu

150 Warga Bontang Kuala Terima BLT BBM, Jawiah: Hanya Cukup Seminggu

Discussion about this post

TRENDING

  • Dua Pertandingan Belum Terkalahkan, Bontang City FC Puncaki Klasemen

    Dua Pertandingan Belum Terkalahkan, Bontang City FC Puncaki Klasemen

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Proyek Pembangunan Terowongan di Samarinda Dimulai, Ditarget Rampung 2024

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskes Bontang: Mulai Tahun Ini Vaksinasi Anak Terdata di Aplikasi Peduli Lindungi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Film Jan Dara (2001), Seks dan Prahara Keluarga Kaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beasiswa Kaltim Dibuka Februari 2023

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Manfaat, Kelebihan, serta Keuntungan KTP Digital.id

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bontang City FC Bidik Juara di Piala Soeratin U-17

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kemenag Rilis 108 Lembaga Pengelola Zakat Ilegal, Berikut Daftar Lengkapnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Surat Alquran untuk Orang yang Sakaratul Maut

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cara Membuat Kartu Kuning AK1 di Disnaker Bontang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
pranala.co

Jalan Seruling 4 RT 21 Nomor 74E
Kelurahan Bontang Baru, Kota Bontang
Kalimantan Timur, Indonesia

Telepon : 0817-4720-000
Iklan : pranaladotco@gmail.com

  • NASIONAL
  • KALTIM
  • BALIKPAPAN
  • SAMARINDA
  • BONTANG
  • INTERNASIONAL
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • LEISURE
  • ISLAMPEDIA
  • INFOGRAFIS
  • VIDEO
  • KOLOM

Copyright © 2022 pranala.co. All right reserved.

  • Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom

© 2022 pranala.co.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In