• Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Tentang Kami
Senin, 15 Agustus 2022
pranala.co
No Result
View All Result
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom
No Result
View All Result
pranala.co
No Result
View All Result
Home Samarinda

Persentase Kesembuhan COVID-19 di Kaltim Naik Turun

Editor Suriadi Said
29 April 2021 | 06:50
Reading Time: 2 mins read
0
Ilustrasi pasien sembuh. (Freepik)

Ilustrasi pasien sembuh. (Freepik)

Bagikan di FacebookBagikan di Twitter

SAMARINDA – Angka kesembuhan pasien COVID-19 di Kalimantan Timur (Kaltim) masih fluktuasi naik dan turun. Jika sebelumnya angka kesembuhan dilaporkan meningkat hingga 95 persen dan kini terjadi sebaliknya.

Kondisi ini terjadi lantaran kasus positif kembali mendominasi laporan COVID-19 di Kaltim. Warga pun diingatkan terus memperketat protokol kesehatan.

“Artinya kewaspadaan memang harus terus ada, mengingat penularan COVID-19 ini masih terus terjadi di lingkungan kita,” ujar Andi Muhammad Ishak, Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Kaltim seperti dilansir dari rilis resmi Pemprov Kaltim, Rabu (28/4) petang.

Dari data terbaru Satgas Penanganan COVID-19 Kaltim ada tambahan 186 kasus terkonfirmasi positif virus corona baru di provinsi ini. Dengan perincian Berau 19 kasus, Kutai Barat 25 kasus, Kutai Kartanegara 34 kasus, Kutai Timur 5 kasus, dan Mahakam Ulu 9 kasus. Selain itu Paser 20 kasus, Penajam Paser Utara 5 kasus, Balikpapan 38 kasus, Bontang 3 kasus, dan Samarinda 28 kasus.

PILIHAN REDAKSI

Dewan Ketahanan Nasional Kunjungi Kaltim

Keroyokan Atasi Stunting di Kaltim

17 Kasus Covid-19 Bertambah di Kaltim

Turunkan Angka Stunting di Kaltim, Calon Pengantin hingga Ibu Hamil jadi Perhatian

Sementara penambahan pasien sembuh dari COVID-19 dilaporkan sebanyak 147 kasus. Meliputi Berau 18 kasus, Kutai Barat 1 kasus, Kutai Kartanegara 41 kasus, dan Kutai Timur 4 kasus. Diikuti Paser 16 kasus, Penajam Paser Utara 5 kasus, Balikpapan 35 kasus, Bontang 8 kasus, dan Samarinda 19 kasus. Adapun penambahan pasien meninggal dunia dilaporkan sebanyak 5 kasus. Terdiri dari Paser 2 kasus, Penajam Paser Utara 1 kasus, Bontang 1 kasus, dan Samarinda 1 kasus.

“Tim satgas terus berusaha untuk melakukan pencegahan dan penanganan kasus COVID-19, tetapi juga harus diiringi kesadaran masyarakat menjalankan protokol kesehatan,” tegasnya.

Dengan adanya tambahan tersebut maka akumulasi kasus COVID-19 di Kaltim mencapai 68.322 atau 1.835,9 kasus per 100 ribu penduduk dengan positif rate 25,8 persen dari kasus diperiksa. Sedangkan total kasus sembuh mencapai 64.866 atau 94,9 persen dari akumulasi kasus positif dan kematian 1.629 atau 2,4 persen. Menyisakan 1.827 kasus aktif atau masih menjalani perawatan maupun isolasi mandiri. Dirinya pun tak henti-hentinya mengingatkan warga, betapa pentingnya protokol kesehatan dalam kegiatan sehari-hari.

“Jangan pernah anggap sepele virus corona,” tegasnya.

Andi menambahkan jika corona itu nyata adanya. Dirinya pun sudah membuktikan tatkala terpapar virus ini beberapa waktu lalu. Wabah ini tidak mengenal status, siapa saja yang lalai protokol kesehatan akan tertular. Kunci utama antisipasi tertular virus ini dengan selalu menaati protokol kesehatan dengan selalu memakai masker, menjaga kebersihan, hindari kerumunan dan menjaga jarak, hindari kerumunan serta mengurangi mobilitas.

“Mari jaga diri dan sesama,” ajaknya. **

Tags: Kalimantan TimurUpdate Covid-19
ShareTweetSend

BACA JUGA

Giliran Jalan Samarinda-Anggana sepanjang 18 Kilometer Diperbaiki
Samarinda

Giliran Jalan Samarinda-Anggana sepanjang 18 Kilometer Diperbaiki

13 Agustus 2022 | 20:43
Gubernur Kaltim Dr Isran Noor melepas Napak Tilas Perjuangan Kemerdekaan Kalangan Generasi Muda, khususnya pelajar tingkat SMA sederajat se-Kota Samarinda, Sabtu (13/8/2022).
Samarinda

Ratusan Siswa SMA di Samarinda Ramaikan Napak Tilas Perjuangan Kemerdekaan

13 Agustus 2022 | 20:37
2 Pengedar Dibekuk di Pinggir Sungai Karang Mumus, 89 Poket Sabu dan Uang Puluhan Juta Diamankan
Samarinda

2 Pengedar Dibekuk di Pinggir Sungai Karang Mumus, 89 Poket Sabu dan Uang Puluhan Juta Diamankan

12 Agustus 2022 | 19:17
Istri ke Luar Kota 3 Hari, Tak Kuat Tahan Nafsu Syahwat, Pemuda di Samarinda Ini Cabuli Anak Tetangga
Samarinda

Istri ke Luar Kota 3 Hari, Tak Kuat Tahan Nafsu, Pemuda di Samarinda Ini Cabuli Anak Tetangga

12 Agustus 2022 | 05:55
Progres 95 Persen, Jalan Teratai Loa Buah Sebentar Lagi Mulus
Samarinda

Progres 95 Persen, Jalan Teratai Loa Buah Sebentar Lagi Mulus

11 Agustus 2022 | 19:33
Abdunnur Resmi Jabat Rektor Unmul Periode 2022-2026
Samarinda

Abdunnur Resmi Jabat Rektor Unmul Periode 2022-2026

11 Agustus 2022 | 16:18
Next Post
Pintu Masuk Balikpapan dan Pemudik Diawasi Ketat

Jalur Transportasi Kaltim Diperketat Jelang Mudik

Nursalam Geram, Banyak Kepala OPD Bolos Rapat Paripurna

Penegakkan Perda Protokol Covid-19 Harus Menyeluruh!

Discussion about this post

TRENDING

  • Buntut Demonstrasi Pupuk Kaltim, Dua 'Pentolan' Masyarakat Bufferzone Menggugat Diperiksa Polisi

    Buntut Demonstrasi Pupuk Kaltim, Dua ‘Pentolan’ Masyarakat Bufferzone Menggugat Diperiksa Polisi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 11 Desa di Kaltim Masuk Ring 1 IKN Nusantara, Ini Daftarnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Nur Pandi, Pemain Futsal asal Bontang: Dari Turnamen Kampung ke Kampung, Kini Bermain di Pro League

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perkenalkan Rizqi Awandi; Roaster Evos Icon asal Bontang, Ingin Bawa Tim Juara MDL

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tuntutan Belum Dikabulkan, Demonstrasi Pupuk Kaltim Ketiga Kali

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mantan Pegawai Dealer di Balikpapan Tipu Konsumen hingga Rp80 Juta

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beasiswa Kaltim Tuntas 2022 Tahap Pertama Diumumkan, Berikut Daftar Rincian Batas Skoring Tiap Kategori

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ratusan Atlet Bulutangkis Ramaikan Balo Lipa Cup 2022, Total Hadiah Puluhan Juta Rupiah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Catat Tanggalnya! 100 Mobil Hias dan Ribuan Orang bakal Ramaikan Pawai Pembangunan di Samarinda

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pelajar di Bontang Ini Mencuri demi Beli Sabu-Sabu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
pranala.co

Jalan Seruling 4 RT 21 Nomor 74E
Kelurahan Bontang Baru, Kota Bontang
Kalimantan Timur, Indonesia

Telepon : 0817-4720-000
Redaksi : redaksi[at]pranala.co
Iklan : sales[at]pranala.co

  • NASIONAL
  • KALTIM
  • BALIKPAPAN
  • SAMARINDA
  • BONTANG
  • INTERNASIONAL
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • LEISURE
  • ISLAMPEDIA
  • INFOGRAFIS
  • VIDEO
  • KOLOM

Copyright © 2022 pranala.co. All right reserved.

  • Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Kaltim
    • Balikpapan
    • Samarinda
    • Bontang
  • Nasional
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Leisure
  • Islampedia
  • Visual
    • Infografis
    • Video
  • Kolom

© 2022 pranala.co.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In